Minggu, 24 Oktober 2021

Yayasan Relawan Bali - Andy Karyasa Wayan Berbagi Senyum Dengan 200 Anak

 

Bangli,24 Oktober 2021.

Gemuh Bali - Yayasan Relawan Bali - Andy Karyasa Wayan.

Pembagian paket sembako,uang tunai dan alat-alat tulis untuk 200 anak asuh Yayasan Relawan Bali - Andy Karyasa Wayan di seputaran kabupaten Bangli.

Kegiatan tersebut dilakukan di halaman sekolah SMP Negeri 2 Tembuku,Bangli.

Dalam kegiatan tersebut di dukung oleh Polres Bangli,Kapolsek Tembuku,,Dinas Sosial,pihak sekolah dan instansi lainnya.

Dana yang di keluarkan oleh Yayasan Relawan Bali - Andy Karyasa Wayan dalam kegiatan tersebut kurang lebih Rp,125.000.000

Selain paket sembako,uang tunai,alat-alat sekolah untuk anak-anak kurang mampu juga di serahkan 100 paket sembako untuk lansia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mantan Bupati Tabanan Di Tahan KPK

Mantan Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti terjerat kasus dugaan korupsi pengurusan Dana Insentif Daerah (DID), Tabanan, Bali tahun 2018 b...

Adzense